Resep Membuat Telur Gulung Gurih dan Enak

Share it on your social network:

Or you can just copy and share this url

Bahan

Sesuaikan:
2 butir Telor
1 sdt Penyedap rasa
400 ml Minyak goreng
6 batang Tusuk sate
secukupnya Susu cair UHT
Secukupnya Saos tomat/cabe
Secukupnya Mayonaise

Informasi nutrisi

1
Porsi
100
Kalori
5,80g
Lemak
2,60g
Protein

Resep Membuat Telur Gulung Gurih dan Enak

street food

Cuisine:

Telor gulung merupakan jajanan yang lumayan murah dan juga sangat enak di makan, telor gulung sangat mudah dibuat, apa bila anda males keluar rumah.

  • 8min
  • Porsi 1
  • Easy

Ingredients

Directions

Kalian masih ingat kan jajanan jaman dulu saat kita masih duduk dibangku sekolah dasar yaitu telur gulung. cemilan yang berbahan dasar dari telur yang dikocok lepas kemudian digulung. Lalu sesuai selera bisa ditambah dengan dengan saos tomat/cabe, mayonaise dan kecap. Untuk membuatnya sangatlah mudah untuk bahannya pun mudah sekali didapatkan.

Harga jajanan ini juga murah ya sekitar 1000-2000 pergulungnya padahal dulu cuma 500 an loh. Untuk mendapatkan rasa yang gurih dan enak kita memerlukan bahan antara lain susu cair UHT dan penyedap rasa. Resep ini bisa banget dijadikan ide usaha kecil-kecilan dirumah. Yuk bunda daripada membelinya kita juga bisa dengan mudah membuatnya sendiri dirumah loh. Anak-anak pasti akan sangat menyukainya bahkan orang dewasa pun banyak yang tertarik dengan si jajanan ini.

Steps

1
Done
5min

Membuat Adonan

Siapkan wadah ceplok telur kemudian tambahkan susu cair UHT, dan penyedap rasa secukupnya lalu kocok lepas adonan hingga tercampur rata.

2
Done
3min

Proses Memasak

Panaskan minyak dalam wajan dengan api sedang, mulai goreng telur dengan beberapa tuang sendok kemudian siapkan tusuk sate lalu gulung-gulung telur tarik kepinggiran wajan. Lakukan hingga adonan habis. Setelah jadi hidangkan telur gulung bersama saos tomat/cabe, mayonaise dan kecap.

Shilvia Rozalia

Ulasan Resep

Belum ada ulasan untuk resep ini, gunakan formulir di bawah ini untuk menulis ulasan Kamu
Resep tutut lebaran
Sebelumnya
Resep Memasak Tutut Yang Enak
Nasi Goreng Ati
Berikutnya
Resep Membuat Nasi Goreng Ati Ampela Mudah dan Lezat
Resep tutut lebaran
Sebelumnya
Resep Memasak Tutut Yang Enak
Nasi Goreng Ati
Berikutnya
Resep Membuat Nasi Goreng Ati Ampela Mudah dan Lezat

Add Your Comment