Minuman Seger! Resep Es Susu Kelapa Biji Selasih

Share it on your social network:

Or you can just copy and share this url

Bahan

Sesuaikan:
1 saschet jelly kelapa
65 ml santan instan
80 g gula pasir
700 ml air
500 ml susu UHT
500 ml air kelapa
Secukupnya susu kental manis
Secukupnya biji selasih rendam air hangat

Informasi nutrisi

1
Porsi
354
Kalori
33,49 g
Lemak
3,33 g
Protein
15,23
Karbohidrat

Minuman Seger! Resep Es Susu Kelapa Biji Selasih

Features:
  • Vegan
Cuisine:

Minuman yang akan menghilangkan rasa dahaga dan mempunyai rasa yang pastinya sangat enak

  • 20min
  • Porsi 1
  • Easy

Ingredients

Directions

Minuman sekarang sedang maraknya banyak inovasi. Seiring perkembangan zaman bermunculan minuman-minuman yang berinovasi dan menyegarkan tubuh kita. Minuman yang segar salah satunya adalah dari buah kelapa.

Es susu kelapa biji selasih adalah minuman yang mempunyai tekstur lembut kelapa dan rasa yang segar. Sebuah inovasi baru tentang kuliner di Indonesia yang menjadikannya minuman untuk menghilangkan rasa dahaga.

Yuk untuk lebih lanjut sama-sama simak resep es susu kelapa biji selasih dari Rina di bawah ini.

Steps

1
Done
5min

membuat jelly kelapa

Campurkan 1 sachet jelly kelapa, santan instan, gula pasir dan air aduk sampai rata, masak sampai matang mendidih. Setelah matang kerok dengan kerokan kelapa dan sisihkan.

2
Done
5min

proses pembuatan

Masukan susu UHT, air kelapa, susu kental manis aduk sampai merata, masukan jelly kelapa yang sudah di kerok dan dinginkan difreezer

3
Done
5min

penyajian

Setalah dingin keluarkan dan tambahkan biji selasih di atasnya.

Azizah

Ulasan Resep

Belum ada ulasan untuk resep ini, gunakan formulir di bawah ini untuk menulis ulasan Kamu
Cake
Sebelumnya
Resep Korean Lunch Box Cake yang Lezat
Roti
Berikutnya
Resep Roti Gulung Sosis Keju Lezat
Cake
Sebelumnya
Resep Korean Lunch Box Cake yang Lezat
Roti
Berikutnya
Resep Roti Gulung Sosis Keju Lezat