Resep Bumbu Nasi Goreng Abang-abang

Share it on your social network:

Or you can just copy and share this url

Bahan

Sesuaikan:
15-25 siung Bawang merah
20-25 siung Bawang putih
1/2 buah Bawang bombay
10-15 butir Kemiri
Sesuai selera Cabai
1 sdm Totole
1 sdt Lada bubuk
150 ml Minyak

Informasi nutrisi

8-10
Porsi
25
Kalori
1 gr
Lemak
3 gr
Karbohidrat
1 gr
Protein

Resep Bumbu Nasi Goreng Abang-abang

Features:
  • Pedas
Cuisine:

Kalau tukang nasi goreng gerobak tek-tek sedang tak lewat, kamu juga bisa membuat sendiri. Nasi goreng tek-tek tak sulit dibuat. Coba saja ikuti persiapan bahan-bahan hingga cara meraciknya pada resep di bawah ini.

  • 20min
  • Porsi 8
  • Easy

Ingredients

Directions

Nasi goreng merupakan makanan khas Indonesia, dan pada dasarnya sama seperti makanan Indonesia lainnya yang memiliki banyak sekali variasi. Meski sudah ada berbagai macam variasi, pada dasarnya nasi goreng adalah nasi yang digoreng yang kemudian ditambahi dengan berbagai bumbu untuk kenikmatan yang lebih lagi.

Nasi goreng gerobak atau nasi goreng tek-tek punya rasa yang lezat dan aroma yang sedap. Meski sebenarnya bumbunya juga sesederhana nasi goreng di rumah, tapi kenapa rasanya bisa berbeda, ya? Kuncinya ada pada kemiri yang membuat nasi goreng tek-tek jadi lebih nikmat.

Sebenarnya, untuk aroma setiap pedagang memiliki resep rahasianya tersendiri yang biasanya dimasukan dalam botol baceman. Selengkapnya, cek dan ikuti resepnya.

Steps

1
Done
10 min

Menyiapkan bahan

Kupas aneka bawang, lalu cuci bersama cabai dan kemiri.

2
Done
5min

Menghasluskan bahan

Blender semua bahan sampai halus atau setengah halus.

3
Done
10min

Proses memasak

Tumis dengan minyak panas sampai harum, masukkan totole dan lada bubuk.. Setelah matang, angkat dan simpan dalam wadah kedap udara, bisa bertahan di dalam kulkas kurang lebih satau bulan.

Azizah

Ulasan Resep

Belum ada ulasan untuk resep ini, gunakan formulir di bawah ini untuk menulis ulasan Kamu
Bolu Tape
Sebelumnya
Resep dan Cara Membuat Bolu Tape Ketan Hitam
Berikutnya
Resep Timus Makanan Tradisional
Bolu Tape
Sebelumnya
Resep dan Cara Membuat Bolu Tape Ketan Hitam
Berikutnya
Resep Timus Makanan Tradisional

Add Your Comment