Resep Pepes Ikan Yang Wangi Dengan Daun Kemangi

Share it on your social network:

Or you can just copy and share this url

Bahan

Sesuaikan:
5 Bawang merah Siung
3 Bawang putih Siung
5 Cabai merah Buah
1 Terasi Buah
3 Kemiri Biji
1 Lengkuas Ruas
1 Asam jawa Sdm
50 Gula aren Gram
1 Garam Sdm
2 Ikan Buah
5 Kemangi Daun

Informasi nutrisi

1
Porsi
53,5
Kalori
15,2 gram
Protein
11,8 gram
Karbohidrat
11,3 gram
Lemak

Resep Pepes Ikan Yang Wangi Dengan Daun Kemangi

Features:
  • Pedas
Cuisine:

Pepes ikan dengan campuran daun kemangi yang wangi menemani makan siangmu.

  • 38min
  • Porsi 2
  • Medium

Ingredients

Directions

Pepes adalah makanan khas Indonesia, cara membuat pepes ikan dibalut dengan daun pisang kemudian di kukus atau dibakar. Pepes ikan sebenarnya makanan khas dari Jawa Barat tetapi karena kepopulerannya yang enak dan lezat banyak sekali digemari oleh berbagai luar daerah hampir seluruh Indonesia. Pepes ikan disajikan dengan nasi hangat. Pepes ikan identik dengan bumbu yang enak kemudian dicampur dengan daun kemangi. Sajian pepes dengan bumbu yang pedas dapat menggugah selera makan bersama keluarga bunda. Jika ingin membuat di rumah simak tips kali ini Bunda.

Steps

1
Done
3min

Menumis Bunbu

Tumis bumbu yang telah di haluskan sampai harum selama kurang lebih 2-3 menit.

2
Done
5min

Memasak Bahan

Masukkan semua bahan dan ikan ke dalam bumbu yang telah di tumis.

3
Done
30min

Mengkukus pepes ikan

Bungkus pepes yang telah di tumis dengan daun pisang lalu kukus sampai matang sekitar 30 menit

Azizah

Ulasan Resep

Belum ada ulasan untuk resep ini, gunakan formulir di bawah ini untuk menulis ulasan Kamu
Kolak labu kuning
Sebelumnya
Resep Cara Membuat Menu Takjil Kolak Labu Kuning Kaya Nutrisi
Berikutnya
Resep Asinan Bogor Cocok Untuk Cuaca Panas
Kolak labu kuning
Sebelumnya
Resep Cara Membuat Menu Takjil Kolak Labu Kuning Kaya Nutrisi
Berikutnya
Resep Asinan Bogor Cocok Untuk Cuaca Panas

Add Your Comment